Makanan Ini Bisa Bikin Kamu Kenyang Lebih Lama saat Puasa
Seperti ikan, daging sapi tanpa lemak adalah pengganti terbaik kedua setelah ikan. Ini tidak hanya meningkatkan sumber protein tetapi juga bisa membuat perasaan kenyang bertahan lebih lama.
7. Sayuran
Berbagai jenis sayuran memiliki vitamin, mineral yang cukup bergizi serta rendah kalori dan lebih banyak mengandung air. Keunggulan ini membuat sayur mayur menjadi pilihan yang lebih baik untuk membuat rasa kenyang bertahan lebih lama, terutama saat sahur.
Berbagai jenis sayuran memiliki vitamin, mineral yang cukup bergizi serta rendah kalori dan lebih banyak mengandung air. Keunggulan ini membuat sayur mayur menjadi pilihan yang lebih baik untuk membuat rasa kenyang bertahan lebih lama, terutama saat sahur.