Kaki Sering Terasa Dingin? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Berolahraga secara teratur, menghindari rokok, dan makan makanan seimbang termasuk kebiasaan sehat yang dapat membantu meningkatkan sirkulasi darah Anda.
Di isi lain, stres yang melanda juga bisa berkontribusi pada dinginnya tangan dan kaki Anda. Detak jantung dan tekanan darah Anda akan meningkat, dan Anda mungkin bernapas lebih berat. Ini karena tubuh Anda bekerja untuk mengarahkan sumber daya seperti darah, nutrisi, dan oksigen ke kelompok otot utama.
Karena tangan dan kaki Anda bukan kelompok otot utama, keduanya mungkin mengalami penurunan aliran darah selama masa stres. Kemudian, akibat sirkulasi memainkan peran kunci dalam pengaturan suhu tubuh, maka ini dapat menyebabkan tangan dan kaki Anda terasa dingin.
Karena tangan dan kaki Anda bukan kelompok otot utama, keduanya mungkin mengalami penurunan aliran darah selama masa stres. Kemudian, akibat sirkulasi memainkan peran kunci dalam pengaturan suhu tubuh, maka ini dapat menyebabkan tangan dan kaki Anda terasa dingin.