Kabar Baru Berhembus, Parpol Koalisi Bakal Kehilangan Jatah Kursi Lalu Digantikan Kader PAN
Berbeda yang diutarakan Partai NasDem. Mereka menganggap isu reshuffle kabinet hanya sebatas spekulasi dan saat ini dianggap sudah solid.
"Artinya bahwa konsolidasi kabinet sudah bagus, karena pertumbuhan kita," jelas Waketum Partai NasDem Ahmad Ali.
"Indikatornya sederhana, melihat pertumbuhan ekonomi yang sedang menggeliat hari ini, sehingga tentunya kalau ditanyakan, saya berpikir apa urgensinya hari ini untuk melakukan reshuffle?" jelasnya.
Baca juga: Gegara Suswono, PKS Jadi Kena Getahnya