Menu

Disentil Deddy Corbuzier Karena Ingin Melegalkan Ganja, Pandji Pragiwaksono Dihujat Netizen

Devi 4 Feb 2022, 16:17
Foto : Internet
Foto : Internet

Banyak pula yang memperingatkan Deddy bahwa candaannya kelewatan.

"Bahaya bener ini!!!! Secara hukum kalau masih WNI bisa dipantau lho. Hati-hati," tulis Patrick Effendy.

"Waduh bahaya bang, BNN memantau!" sahut lainnya. "Jadi bestie om deddy nih ngeri ngeri sedep ya," timpal netizen. "Bang jangan cepu lah bang, kelewatan bgt becandanya," pungkas lainnya.

Tak cuma di kolom Instagram Deddy Corbuzier, warganet pun memberi peringatan di Instagram Pandji Pragiwaksono. "Bang katanya lagi ditungguin BNN ama loh Bang Abang," tulis warganet di siaran langsung Pandji.

Halaman: 23Lihat Semua