Menu

Batik Jalur Andalan Peluang Usaha Menjanjikan Dari Kuantan Singingi

Replizar 24 Dec 2021, 22:01
Muharimin (39) memainkan lilin malam diatas bentangan kain
Muharimin (39) memainkan lilin malam diatas bentangan kain
Camat Kuantan Hilir Jhon Fitte Alsi AP bersama eks Bupati


Dijelaskan Muharimin, saat ini Batik Jalur Andalan telah eksis kembali, dan semuanya tidak terlepas dari peran serta semua pihak. Mulai dari Bupati dan Wakil Bupati beserta ibu, Ketua dan Wakil Ketua DPRD, Forkopimda, Dekranasda, Sekdakab beserta ASN, Kopdagrin, PT. RAPP baik yang berada di Perwakilan Kuansing maupun kantor pusat Pangkalan Kerinci, serta segala elemen masyarakat.


Berkat dukungan dan support yang diberikan kepada Kelompok Pengrajin Batik Jalur Andalan, kami mengucapkan terima kasih tak terhingga, dan tidak bisa pula kami sebutkan satu persatu. Tak lupa sekali kepada istri dan kedua anak-anak kami, yang tidak bosan-bosannya memberi semangat, mulai dari saat mengikuti pelatihan sampai berdirinya Kelompok Pengrajin Batik Jalur Andalan Binaan PT RAPP di Kuansing ini," jelasnya.


Halaman: 678Lihat Semua