Menu

Ketua DPRD Inhil Lakukan Kunker Ke Kecamatan GAS

Ramadana 13 Oct 2021, 18:45
Saat kunjungan kerja ketua DPRD Inhil
Saat kunjungan kerja ketua DPRD Inhil

“Saya berpesan agar anak-anak kita tetap disekolahkan dan diberikan pendidikan agama yang baik, percayalah rezeki Allah itu akan selalu ada untuk hal kebaikan. Mudahan kita selalu menjaga protokol kesehatan dan terhindar dari Covid-19,” harap Bang Ferry.

Dalam kesempatan ini, turut hadir Kaharuddin selaku Camat GAS, Lurah Teluk Pinang, Kelapa UPT Puskesmas Teluk Pinang, perawat dan tim medis lainnya, serta orang tua peserta khitanan massal. (Adv/DPRD Inhil)

Halaman: 12Lihat Semua