Diculik, Dipaksa Masuk ke Saluran Pembuangan Air, dan Tak Diberi Makan, Inilah Akhir Kehidupan Gadis dari Keluarga Kaya Raya
Dia menjelaskan panjang lebar bagaimana dia mempertimbangkan untuk menahan Lesley di gudang, garasi atau perahu, tetapi akhirnya memilih saluran air karena teriakan minta tolongnya tidak akan pernah terdengar.
Selain itu, daerah saluran air membuat Neilson memiliki banyak rute pelarian. 'Bagian terpenting bagi saya dari kejahatan apa pun adalah pada akhirnya bebas.'
Periksaan post-mortem mengungkapkan bahwa Lesley tidak diberi makan selama berhari-hari. Neilson dijatuhi hukuman penjara seumur hidup dan meninggal pada 2011 di penjara, di usia 75 tahun.
Baca juga: Pemilik Valhalla Club Subaraya Ivan Sugianto Resmi jadi Tahanan usai Suruh Anak SMA Menggonggong