Menu

Wabup SU Lantik Delapan Belas Pejabat Administrator di Lingkungan Pemkab Inhil

Ramadana 1 Oct 2021, 18:57
Saat pelantikan
Saat pelantikan

Ia juga mengingatkan, bahwa pejabat ini dilantik bukan berdasarkan karena saudara atau keluarga. Tapi sebagai pimpinan lebih mengedepankan kepada kinerja dalam bekerja. 

"Pelantikan ini dilantik bukan karena saudara atau keluarga. Tetapi, dengan penilaian kinerja. Untuk itu, dijadikan motivasi untuk mendukung visi misi Bupati dan Wakil Bupati". Ungkap Wabup H.Syamsuddin Uti mengakhiri wawancara bersama awak media.

Adapun 18 orang Nama-nama Pejabat Administrator dan Pengawas dilingkungan Pemkab Inhil yang dilantik oleh Wakil Bupati :

1. H. SUMARDI (Kepala Bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Indragiri Hilir)

2 .UMAR KONI (Kepala Bidang Pelayanan Pencatatan Sipil Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Indragiri Hilir)

3. SALAWATI (Kepala Bidang Pemanfaatan Data dan Inovasi Pelayanan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Indragiri Hilir)

Halaman: 123Lihat Semua