Wanita Ini Maafkan Remaja Pelaku Bom Bunuh Diri di Gereja yang Membunuh Semua Putranya, Tuhan Mengajarkan Kami Mengasihi Orang yang Jahat
Anak laki-laki itu kemudian meninggal di rumah sakit.
Baca juga: UMR Indonesia Terendah Nomor 5 di Asia Tenggara, Tapi PPN Paling Tinggi dari Negara Tetangga
“Saya hanya memiliki dua anak dan mereka diambil dari saya dalam sekejap mata. Mereka direnggut dari saya di depan mata saya sendiri,” katanya.
Namun Wenny mengaku memaafkan pelaku tiga hari setelah kejadian. Itu membantu meringankan bebannya, katanya, dan dia berharap keputusannya akan membuka jalan bagi anak laki-lakinya "masuk surga".