Daftar Pemenang Billboard Music Awards 2021, BTS dan The Weeknd Boyong Penghargaan
RIAU24.COM - Dilansir dari AP, inilah daftar pemenang dalam kategori teratas di 2021 Billboard Music Awards, yang diadakan hari Minggu (23/5) di Microsoft Theater di Los Angeles.
- Lagu Top Hot 100: The Weeknd, "Blinding Lights"