Ingin Bantu Rakyat Palestina, Pria Ini Rela Jual Rumahnya Seharga Rp 750 Juta
Trianto mengatakan, harga tersebut masih bisa turun tergantung kesepakatan dengan pembeli.
Dia mengaku sudah dihubungi seorang pembeli yang menawar seharga Rp 500 juta.
Baca juga: Viral! Rizal Armada Tegur Dua Sejoli yang Asik Pelukan, Sebut: Putusin Aja Kalau Gak Serius!
Uang yang akan disumbangkan yakni 50 persen dari hasil penjualan setelah dipotong pajak, fee mediator, dan tanggungan saat pembangunan sebesar Rp 100 juta.
Rumah miliknya berkonsep rumah adat Osing Banyuwangi dengan luas tanah 230 meter persegi.
Rumah tersebut sempat ia huni pada 2018 sebelum pindah tugas kerja di Malang, Jawa Timur.
Saat dia pindah ke Malang, rumah itu disewakan kepada wisatawan.