Menu

Ilmuwan ini Beberkan Alasan Kenapa Sumur Zamzam Tidak Pernah Kering

Azhar 5 May 2021, 06:19
Sumur zamzam. Foto: Internet
Sumur zamzam. Foto: Internet

Artinya sumur Zamzam tidak mengalami penipisan dalam geologi.

Ini berarti bahwa air dapat diperbarui secara alami.

"Air tanah dapat diperbarui, seperti di sumur Zamzam. Air Zamzam adalah air terbarukan. Sumber airnya berasal dari hujan. Makkah adalah daerah pegunungan dan salah satu lembahnya menampung sumur Zamzam di dataran rendah," sebutnya.

Untuk diketahui, terdapat 14 meter endapan sungai yang disebabkan oleh air hujan di pegunungan yang jatuh ke dataran rendah dan berubah menjadi sedimen.

Proses ini memakan waktu jutaan tahun untuk membuat sumur Zamzam sepanjang 14 meter.

Di bagian paling bawah terdapat bebatuan yang berkumpul menyebabkan sumur memiliki kedalaman total 35 meter, sedimen 14 meter, dan batuan di dalam 21 meter.

Halaman: 123Lihat Semua