Menu

Diam-Diam, Trump Tuding Kelompok Ini Sebagai Biang Kerok Rusuh di Capitol Hill

Siswandi 12 Jan 2021, 23:36
Pendukung Trump berdiri di pintu Capitol Hill setelah melanggar protokol keamanan, Foto: reuters
Pendukung Trump berdiri di pintu Capitol Hill setelah melanggar protokol keamanan, Foto: reuters

Seperti diketahui, rusuh yang terjadi di Capitol Hill pekan lalu menyebabkan setidaknya empat orang meninggal dunia. Kejadian itu langsung menyorot perhatian dunia terkait dengan demokrasi di Amerika Serikat. Kerusuhan itu sendiri dipelopori oleh pendukung Trump yang tidak menerima kekalahan Trump dalam pemilu presiden tahun lalu. ***

Halaman: 12Lihat Semua