Alami Penurunan Dibanding Minggu Lalu, Berikut ini Penyebab dan Rincian Harga Kelapa Sawit di Riau
Kemudian, harga kontrak berjangka atau futures CPO yang kadaluwarsa Maret 2021 di Bursa Malaysia Derivatif Exchange turun tipis 0,06% dibanding posisi penutupan akhir pekan lalu. Pada 10.00 WIB, harga kontrak CPO dibanderol di RM 3.440/ton.
Sentimen yang membebani harga CPO adalah anjloknya harga minyak mentah. Sentimen yang mempengaruhi pergerakan harga minyak masih belum berpaling dari perkembangan wabah Covid-19.
"Harga kontrak futures Brent turun 3,37% ke level US$ 50,53/barel dan harga kontrak futures West Texas Intermediate (WTI) terpangkas 3,24% ke level US$ 47,51/barel pada 08.50 WIB. Harga minyak ambles dari level tertingginya sejak bulan Maret," sambungnya lagi.
Berikut ini Harga TBS Kelapa Sawit Provinsi Riau periode 06-12 Januari 2021.
Umur 4th (Rp 1.744,55);