Menu

Pemenang MTQ-VP Bebas Masuk UIR Tanpa Tes

Satria Utama 5 Jan 2021, 11:14
Rektor UIR Prof. DR. syafrinaldi
Rektor UIR Prof. DR. syafrinaldi

''Alhamdulillah. Kegiatan berjalan sukses sesuai keinginan panitia. Animo peserta juga cukup tinggi. Kami sampaikan terima kasih kepada para kepala sekolah yang ikut berpartisipasi mengirim peserta didiknya ke acara lomba ini,'' kata Saproni.

Pemenang selain mendapat tiket masuk tanpa tes menjadi mahasiswa UIR juga memperoleh uang pembinaan, tropi dan sertifikat. 

Penutupan MTQ-VP dan Da'i Muda UIR juga dihadiri Wakil Rektor I Dr H Syafhendry, Wakil Rektor II Dr Ir H Asrol dan Wakil Rektor III Dr H Rosyadi. Turut juga hadir Ketua Panitia Dr Saproni, MEd yang juga Wakil Dekan III FAI, Kepala LDIK Dr Anton Afrizal Chandra, Wakil Dekan III Fak. Teknik Ir Akmar Efendy, Wakil Dekan III Fisipol Dr Kasmanto Rinaldi dan Wakil Dekan III FIKOM Eko Hero.

Berikut nama-nama pemenang lomba MTQ-VP dan Da'i Muda:

 

A. Cabang Tilawah Putra 

Halaman: 123Lihat Semua