Sekolah Tatap Muka di Pekanbaru Diganti Pertemuan Terbatas, Siswa Akan Wajib Rapid Test dan Pakai Masker
RIAU24.COM - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru telah menghentikan sistem sekolah tatap muka yang sempat berlangsung 16 November lalu. Nantinya akan diganti dengan sistem sekolah pertemuan terbatas.
Baca juga: Giat Cooling System dan Penanaman Bibit Jagung sebagai Upaya Ketahanan Pangan di Kelurahan Tirtasiak
zxc1
Baca juga: Ditresnarkoba Polda Riau dan Satresnarkoba Polresta Pekanbaru Musnahkan Barang Bukti 4 Kilogram Sabu
Maka itu Walikota Pekanbaru, Firdaus, sampaikan pihaknya akan melakukan pemetaan kembali wilayah penyebaran Covid-19 dengan rinci. “Kita memetakan lebih rinci lagi wilayah mana saja yang aman,” ujar Firdaus.