Peringatan HKN Pemkab Siak Akan Beri Penghargaan Bagi Nakes Berprestasi
Peringatan HKN yang jatuh pada tanggal 12 November 2020, mendatang Pemkab Siak akan memberi penghargaan kepada sejumlah petugas medis yang dianggap memiliki dedikasi tingggi dan berprestasi dalam menjalan tugas dan tanggungjawabnya selama bekerja.
HUT HKN akan dilaksankan melalui Video Conference yang dilakukan serentak secara Nasional. Untuk menyemarakan peringatan HUT HKN Pemkab Siak melalui Dinas kesehatan kabupaten Siak akan membagikan 60 ribu masker kepada masyarakat.
"Di HUT HKN kita akan membagikan 60 ribu masker, yang di sebar di empat belas kecamatan yang ada," ujar Toni.
Baca juga: Upacara Hari Ibu ke-96 di Siak: Momentum Persatuan dan Dedikasi Perempuan Membangun Bangsa.
"Di HUT HKN kita akan membagikan 60 ribu masker, yang di sebar di empat belas kecamatan yang ada," ujar Toni.