Tekan Angka Stunting, PT RAPP Salurkan Ratusan Paket Gizi
Sebelumnya, perusahaan pulp dan kertas ini juga mendistribusikan paket gizi sebanyak 200 paket di Desa Kebun Lado, Muara Lembu, Pulau Padang dan logas. Paket gizi tersebut berupa susu formula balita 1+ dan susu formula ibu hamil.
Program penanggulangan stunting dilaksanakan oleh RAPP dalam upaya mendukung program pemerintah yang menjadi salah satu prioritas nasional. Program ini juga sejalan dengan salah satu penerapan tujuan pembangunan berkelanjutan (Sustainable Development Goals) PBB di tahun 2030 pada tujuan nomor 3, yaitu kesehatan yang baik dan kesejahteraan. (rilis)
Program penanggulangan stunting dilaksanakan oleh RAPP dalam upaya mendukung program pemerintah yang menjadi salah satu prioritas nasional. Program ini juga sejalan dengan salah satu penerapan tujuan pembangunan berkelanjutan (Sustainable Development Goals) PBB di tahun 2030 pada tujuan nomor 3, yaitu kesehatan yang baik dan kesejahteraan. (rilis)