Menu

Ngebut di Jalan Tol Permai, Warga Dumai Ini Tabrak Truk Trailer

Khairul Amri 11 Oct 2020, 14:20
Terlihat mobil yang dikemudikan Tedi ringsek parah dibagian depan. Foto. PJR Satlantas
Terlihat mobil yang dikemudikan Tedi ringsek parah dibagian depan. Foto. PJR Satlantas

“Ya, tadi terjadi kecelakaan, kami juga sudah mendapatkan laporannya. Sekarang sedang dilakukan investigasi oleh tim kami dan kepolisian. Kecelakaan di kilometer 75, dari arah Pekanbaru menuju Dumai,” jelas Indrayana.

Indrayana mengatakan, pihaknya juga masih mencari informasi mengenai kronologis kejadian. Dia belum tahu bagaimana kondisi korban.

Sebelumnya juga terjadi kecelakaan tunggal tiga hari setelah jalan Tol Permai dioperasikan. Kecelakaan tersebut terjadi di kilometer 58. Mobil Pajero putih mengalami pecah ban dan menabrak pembatas tol

Halaman: 12Lihat Semua