Pria Perusak Mushola di Tangerang Diduga Pelajari Aliran Sesat Lewat Youtube
Dia menegaskan, musala itu sudah langsung bisa digunakan untuk berbagai kegiatan beribadah. Ada pula masyarakat dan petugas kepolisian yang ikut beribadah di sana. "Setelah dilakukan pembersihan sehingga salat magrib berjamaah sudah bisa digunakan lagi," beber Ade.***