Bupati HM Wardan Resmikan Kampoeng Inggris AHRA ke-10
"Saya mendukung dan berterimakasih atas lahirnya Kampoeng Inggris ini di Indragiri Hilir, mudah-mudahan diaksanakan dengan profesional," harap Bupati yang merupakan mantan Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Riau ini.
Diketahui, Kampoeng Inggris sudah berdiri selama 30 tahun di Provinsi Riau dan memiliki 10 cabang, di antaranya 8 di Kota Pekanbaru, 1 di Pangkalan Kerinci Kabupaten Pelalawan, dan 1 di Tembilahan Kabupaten Inhil.
Dengan moto "3 Bulan Bisa Berbahasa Inggris," Kampoeng Inggris sudah melahirkan lebih kurang sebanyak 10.000 peserta didik selama 30 tahun.
Baca juga: Kapolsek Kateman dan Panit Opsnal Reskrim Silaturrahmi Ke Pondok Pesantren Daarul Rahman V Air Tawar
Dengan moto "3 Bulan Bisa Berbahasa Inggris," Kampoeng Inggris sudah melahirkan lebih kurang sebanyak 10.000 peserta didik selama 30 tahun.