Terkuak, Ratusan Kapal Perang Asing Ternyata Pernah Wara-wiri di Selat Malaka, yang Terbaru Ada Kapal Induk Jepang
Kapal apakah itu?.
Pada AIS tercatat keterangan nama Kaga, jenisnya aircraft carrier alias kapal induk. Kapal itu berlayar dikawal kapal perang perusak JS Ikazuchi. Dalam komunikasi yang dijalin KRI Sutanto-377, pihak Kaga dan Ikazuchi melaksanakan hak lintas damai di Selat Malaka.
Di waktu yang sama, ternyata KRI Sutanto juga mendeteksi kemunculan tiga kapal perang lainnya, yakni dua kapal perang militer Australia, HMAS Hobart (DDG-39) dan HMAS Sirius (O-266). Lalu TNI juga merekam kemunculan kapal patroli Angkatan Laut Singapura, RSS Independence (15). ***
Baca juga: Viral! Rizal Armada Tegur Dua Sejoli yang Asik Pelukan, Sebut: Putusin Aja Kalau Gak Serius!