Menu

Kakek Arteria Dahlan Disebut Pendiri PKI Sumbar, Ini Sekilas Profil Bachtaruddin

Riki Ariyanto 9 Sep 2020, 10:53
Kakek Arteria Dahlan Disebut Pendiri PKI Sumbar, Ini Sekilas Profil Bachtaruddin (foto/int)
Kakek Arteria Dahlan Disebut Pendiri PKI Sumbar, Ini Sekilas Profil Bachtaruddin (foto/int)

RIAU24.COM -  Tayangan ILC menarik perhatian publik. Selain topik polemik pernyataan Puan Maharani tentang Sumbar dan Pancasila, terungkap pula kakek Arteria Dahlan adalah pendiri Partai Komunis Indonesia (PKI) di Sumbar.

Hal itu diungkap wartawan senior, Hasril Chaniago. Dan Arteria Dahlan tak membantah ketika diungkap hal itu.

zxc1


Dilansir dari berbagai sumber, pendiri PKI Sumbar adalah Bachtaruddin. Lahir di Maninjau, 1907 dan meninggal di Jakarta, 24 Juni 1956.
Halaman: 12Lihat Semua