Menu

Waspada! Kanker Payudara Bisa Menyerang Anda Jika Sering Mengonsumsi 5 Makanan Ini

Satria Utama 31 Aug 2020, 18:59
Daging olahan
Daging olahan

Rasanya yang manis ternyata bisa berakibat ‘pahit.’ Mengonsumsi terlalu banyak gula akan melonjakkan level insulin. Berdasarkan riset, insulin adalah promotor utama pertumbuhan tumor. Ketika insulin ada dalam jumlah tinggi dalam darah, ia juga meningkatkan kadar sirkulasi estrogen bebas.

5. Daging yang Sudah Diproses

Para peneliti menemukan bahwa bahan yang digunakan sebagai pengawet yang ada pada daging yang sudah diproses seperti sosis, ham, dan bacon bermetamorfosis menjadi bahan penyebab kanker ketika berada dalam tubuh.

Jadi, tahan keinginan Anda untuk makan hotdog. Bila sudah tak tahan, makan daging yang sudah diproses hanya pada acara-acara spesial.***

Halaman: 23Lihat Semua