Serahkan 1.281 Sertifikat PTSL, Ini Pesan Bupati Kepada Masyarakat
Kepala Kantor BPN (Badan Pertanahan Nasional) kabupaten Siak Hermen SH menyampaikan penyerahan sertifikat PTSL tahun 2019 untuk rakyat ini, sempat tertunda dikarenakan wabah Covid-19.
Tercatat hampir 6000 sertifikat tanah yang sudah di keluarkan oleh BPN Siak untuk kecamatan Tualang. Namun ini tidak seberapa dibanding jumlah lahan penduduk Tualang yang tanahnya belum tersertifikat.
"Jadi, kami mohon pendataannya, tapi yang pasti pendataanya. Petugas BPN akan menerima berkas yang benar. Bapak ibu warga punya harapan tanahnya bisa di sertifikat, Karena Program PTSL ini akan kita lanjutkan, semua bidang tanah itu akan kita ukur dan akan kita petakan, kita daftarkan. jadi bapak ibu tolong kasi tahu saudara yang lain," pintanya.
Baca juga: Melalui Cooling System, Personil Polsek Minas Gencar Sosialisasi Damai Jelang Pilkada 2024
"Jadi, kami mohon pendataannya, tapi yang pasti pendataanya. Petugas BPN akan menerima berkas yang benar. Bapak ibu warga punya harapan tanahnya bisa di sertifikat, Karena Program PTSL ini akan kita lanjutkan, semua bidang tanah itu akan kita ukur dan akan kita petakan, kita daftarkan. jadi bapak ibu tolong kasi tahu saudara yang lain," pintanya.