Menu

Tak Punya BPJS, Penderita Infeksi Kantong Kemih di Rohul Butuh Uluran Tangan

Riki Ariyanto 15 Jul 2020, 15:16
Tak Punya BPJS, Penderita Infeksi Kantong Kemih di Rohul Butuh Uluran Tangan (foto/Amsur)
Tak Punya BPJS, Penderita Infeksi Kantong Kemih di Rohul Butuh Uluran Tangan (foto/Amsur)

RIAU24.COM -  ROKAN HULU- Efori Lase hanya bisa terbaring lemas di rumahnya. Sudah sekian lama tidak sanggup mencari nafkah untuk memenuhi kebutuhan rumah tangganya.

zxc1


Warga Desa Rokan Timur, Kecamatan Rokan IV Koto Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) mengidap penyakit kronis infeksi kantong kemih yang sudah di deritanya sejak beberapa bulan terakhir.

Muallaf yang tinggal di Desa Rokan Timur, Kecamatan Rokan IV Koto itu bekerja sebagai buruh tani dan tulang punggung keluarga. Dimana, ia harus memenuhi kebutuhan istri dan 3 anaknya.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua