Catat, Besok Matahari Pas di Atas Ka'bah Mekah, Ini Saat yang Tepat Cek Arah Kiblat
RIAU24.COM - Jangan lewatkan momen matahari melintas tepat di atas Ka’bah pada Rabu-Kamis (15-16/07/2020). Berdasarkan data astronomi, dimana peristiwa alam ini akan terjadi pada pukul 16.27 WIB atau 17.27 WITA.
Baca juga: Israel-Hamas Bicara Gencatan Senjata, 90 Persen Selesai Tetapi Masalah Utama Belum Terpecahkan
zxc1
Menurut Agus Salim, kejadian ini dikenal juga dengan nama Istiwa A'dham atau Rashdul Qiblah. Dimana, waktu Matahari di atas Ka'bah di mana bayangan benda yang terkena sinar matahari menunjuk arah kiblat. “Peristiwa yang sama terjadi juga pada 27 dan 28 Mei 2020 yang lalu,” kata sebut Agus Salim di Jakarta.