Menu

Posisi Chelsea di Peringkat Keempat Terancam Digusur, Wolves dan MU Terus Menempel

Riki Ariyanto 2 Jul 2020, 10:45
Posisi Chelsea di Peringkat Keempat Terancam Digusur, Wolves dan MU Terus Menempel (foto/int)
Posisi Chelsea di Peringkat Keempat Terancam Digusur, Wolves dan MU Terus Menempel (foto/int)

RIAU24.COM -  Kekalahan yang dialami Chelsea pada lanjutan Premier League Inggris membuat posisinya di empat besar klasemen terancam. Ada Manchester United (MU) dan Wolverhampton Wanderers yang menempel ketat.

Dilansir dari Detiksport, Chelsea kalah di kandsng West Ham dengan skor 2-3. Bertanding di Stadion Olimpiade London, Kamis (2/7/2020) dini hari WIB, Chelsea gagal membawa pulang poin penuh.

zxc1


Saat ini Chelsea masih di peringkat keempat klasemen Premier League Inggris, namun sewaktu-waktu bisa tergusur. Tim besutan Frank Lampard tersebut mengoleksi 54 poin dari 32 pertandingan.
Halaman: 12Lihat Semua