Menu

Polri Berjanji Akan Profesional Usut Pembakaran Bendera PDI-P

Bisma Rizal 28 Jun 2020, 20:46
Polri Berjanji Akan Profesional Usut Pembakaran Bendera PDI-P (foto/int)
Polri Berjanji Akan Profesional Usut Pembakaran Bendera PDI-P (foto/int)
"Meskipun ada pihak yang sengaja memancing di air keruh, termasuk aksi provokasi dengan membakar bendera partai. Kami percaya rakyat tidak akan mudah terprovokasi," kata Hasto dalam keterangan tertulis, Rabu (24/6/2020).

Sementara itu, Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri pada Kamis (25/6/2020), mengeluarkan surat perintah harian kepada semua kader PDI-P di seluruh Indonesia.

Melalui surat tersebut, ia meminta aksi pembakaran bendera itu diproses secara hukum. Setiap kader PDI-P yang mengetahuinya harus mengawal proses hukum tersebut.

Halaman: 345Lihat Semua