Menu

Ternyata Jumlah Kasus Baru Covid-19 di Arab Saudi Bertambah 1.869 Selama 24 Jam, Wajar Ibadah Haji Dibatalkan

Satria Utama 3 Jun 2020, 08:43
ilustrasi/net
ilustrasi/net

Dia menuturkan, peningkatan jumlah kasus Covid-19 belakangan ini sebagai dampak dari kurangnya komitmen masyarakat untuk menerapkan langkah-langkah pencegahan penyakit seperti mematuhi aturan jarak sosial (social distancing). Dia pun terus mengigatkan warga di Arab Saudi untuk selalu menjaga jarak sosial dan memakai masker saat berada di tempat umum.

Pemerintah Arab Saudi pada pekan lalu telah memperkenalkan sanksi denda bagi mereka yang melanggar pedoman pencegahan wabah Covid-19. Siapa saja yang tidak mengenakan masker wajah atau menolak pemeriksaan suhu tubuh saat memasuki fasilitas umum bisa didenda 1.000 riyal (Rp3,83 juta).***

Halaman: 12Lihat Semua