DPRD Siak Dukung Pemangkasan Anggaran OPD Untuk Dialokasikan Kepada Penanganan Covid-19
RIAU24.COM - SIAK- Wakil Ketua I DPRD Siak Fairus S.Ag mendukung langkah bupati memangkas anggaran setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD) hingga 50 persen untuk menangani kondisi pandemi Covid-19 saat ini, sebagai bagian dari realokasi anggaran yang telah diatur dalam SKB Menteri dalam negeri dan Menteri Keuangan RI.
zxc1
Baca juga: Cooling System Pilkada , Bhabinkamtibmas Kampung Koto Ringin Ajak Warga warga Waspada Isu Perpecahan
"Bahkan secara pribadi, kita anggota DPRD Siak juga telah mengumpulkan donasi demi membantu pencegahan dan penanganan Covid-19 ini," ujarnya.
Baca juga: Melalui Cooling System, Personil Polsek Minas Gencar Sosialisasi Damai Jelang Pilkada 2024
Dirinya berharap, segala upaya yang dilakukan demi membentengi masyarakat dari serangan wabah Covid-19 itu berbuah hasil.