Kamu Pecinta Power Ranger? Jangan Sampai Kelewatan ya, Malam ini Bakal Tayang di TV Temani Suasana Lebaran
Di abad ke-21, lima remaja SMA masuk ke sebuah tambang dan menemukan pesawat ruang angkasa kuno, di mana mereka bertemu dengan Alpha 5 dan bentuk kesadaran Zordon. Zordon memberi tahu para remaja itu tentang sejarah Power Rangers dan Rita.
Ia juga memperingatkan bahwa mereka memiliki sebelas hari sampai Rita memiliki kekuatan penuh, menemukan Zeo Crystal dan menggunakannya untuk menghancurkan kehidupan di Bumi.
Kelima remaja tersebut menggunakan kekuatan yang luar biasa yang mereka dapatkan itu untuk bersantu menyelamatkan dunia dari Rita Repulsa.