Menu

Soroti Istilah Miskin Kagetan yang Dilontarkan Menteri Muhadjir, Begini Respon Netizen

Muhammad Iqbal 9 May 2020, 15:09
Menko PMK Muhadjir Effendy
Menko PMK Muhadjir Effendy

RIAU24.COM - Saat ini netizen tengah menyoroti tentang pernyataan Menteri Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy yang menyebut ada kelompok miskin baru yang terdampak Covid-19, yakni miskin kagetan.

"Mereka adalah penduduk kita yang sebelumnya tidak miskin, namun sekarang jatuh miskin akibat Covid-19. Atau yang saya sebut 'miskin kagetan'," kata 

Muhadjir dilansir dari Tempo.co, Jumat, 8 Mei 2020.

Hal itulah yang membuat netizen menanggapi istilah miskin kagetan yang disampaikan oleh Muhadjir. Berikut ini respon netizen.

"Sebagai rakyat saya minta pejabat yg kagetan, dengan besar hati mengakui ketidakmampuan dan segera undur diri," tulis salah satu netizen.

"yang miskin jangan bersedih dan jangan sesali diri.

Halaman: 12Lihat Semua