Menu

Dapat Tingkatkan Imunitas, ini 8 Tanaman Herbal yang Dapat Dikonsumsi saat Pandemi

Muhammad Iqbal 20 Apr 2020, 06:10
Ilustrasi/net
Ilustrasi/net

5. Biji bunga matahari
Biji bunga matahari ini sendiri memmiliki banyak vitamin E dan nutrisi. Biji bunga matahari mengandung selenium yang membantu tubuh melawan jenis kanker tertentu dan membantu membangun kekebalan tubuh. Antioksidan dan vitamin E dalam biji bunga matahari melawan radikal bebas dan bahkan baik untuk kulit Anda. Tambahkan dalam salad atau oatmeal Anda.

6. Jahe
Jahe adalah senyawa antimikroba, antibiotik, dan anti-inflamasi. Tanaman ini efektif dalam meredakan sakit tenggorokan, menghilangkan mual, dan gas di pencernaan. Karena kandungan antioksidannya yang tinggi, jahe dapat meningkatkan sistem respons imun. Anda bisa minum teh jahe atau jahe untuk menambah asupan ramuan dalam makanan Anda. Anda juga bisa menambahkan jahe cincang halus ke dalam masakan.

7. Kayu manis
Kayu manis sudah sejak lama digunakan sebagai obat-obatan herbal. Tanaman ini disebut mampu melawan peradangan, menangkal infeksi dan menyembuhkan jaringan yang rusak. Kayu manis mengandung antioksidan yang meningkatkan kekebalan tubuh, memiliki efek anti-diabetes dan bahkan membantu mengurangi risiko penyakit jantung.

Sambungan berita: 8. Kunyit
Halaman: 234Lihat Semua