Menu

YBM PLN UPT Pekanbaru Gandeng IZI Riau Bagi 200 Paket Sembako Untuk Warga Terdampak di Tengah Pandemi Covid-19

Riki Ariyanto 10 Apr 2020, 21:33
Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN Unit Pelaksana Transmisi (UPT) Pekanbaru gandeng Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Perwakilan Riau untuk membagi bantuan 200 paket sembako serta santunan uang tunai (foto/ist)
Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN Unit Pelaksana Transmisi (UPT) Pekanbaru gandeng Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Perwakilan Riau untuk membagi bantuan 200 paket sembako serta santunan uang tunai (foto/ist)

zxc2

"Alhamdulilah kami dari Tim YBM PLN UPT Pekanbaru bisa bersinergi dengan Laznas IZI Perwakilan Riau dalam pnyaluran bantuan berupa sembako kepada para mustahik. Dalam kondisi saat ini (pandemi covid 19) banyak usaha masyarakat mengalami penurunan pendapatan sehingga memberikan pengaruh yang luar biasa kepada perekonomian masyarakat. Dengan adanya penyaluran bantuan ini kami berharap bisa membantu meringankan bagi penerimanya. Semoga pandemi ini bisa segera berakhir dan kondisi bisa normal kembali," ungkap Tim YBM PLN.

Sementara itu Abdul Ghofur, Kepala Bidang Pendayagunaan Mengucapkan terimakasih pada YBM PLN atas sinergi program ini Program IZI Riau tak hanya sebatas pemberian paket sembako saja tetapi juga berbentuk lain, seperti pemberian alat pelindung diri, berupa pemberian hand sanitizer, Masker, Penyemprotan disenfektan.

Halaman: 123Lihat Semua