Imbas Virus Corona, Berikut Sederet Aturan Baru Perayaan Paskah 2020 Bagi Umat Kristen di Indonesia
Kemenag juga meminta prosesi perjamuan kudus yang biasa digelar saat ibadah Minggu Paskah juga dilakukan di rumah masing-masing jemaat. Sebagai informasi, prosesi perjamuan kudus ialah bentuk penghayatan umat Kristiani untuk mengenang wafatnya Isa Almasih di kayu salib. Oleh karenanya prosesi ini berpotensi menghimpun kerumunan orang.
Berikut serangkaian ibadah yang biasanya dilakukan umat Kristen saat memperingati Paskah :
- Ibadah Kamis Putih pada 9 April 2020
- Ibadah Jumat Agung pada 10 April
- Malam Paskah pada 11 April
Baca juga: Viral! Rizal Armada Tegur Dua Sejoli yang Asik Pelukan, Sebut: Putusin Aja Kalau Gak Serius!