Menu

Bikin Geger, Ada Bule Tewas di Atas Motor di Bali, Petugas yang Mengevakuasi Pakai Seragam Corona

Siswandi 15 Mar 2020, 23:31
Ilustrasi
Ilustrasi

"Nggak ada, mungkin karena ya tadi karena pengaruh benturan karena dia minum, namanya mabuk kan pas dia mau jatuh. Nggak ada, hasil visum luarnya nggak ada, cuma diduga ada lecet sedikit karena benturan," jelas Jansen.

Terkait evakuasi jenazah WNA yang menggunakan pakaian hazmat itu, Jansen mengatakan hal itu sesuai dengan protap yang telah ditentukan. Saat ini pihak kepolisian masih menunggu hasil pemeriksaan dari pihak RSUP Sanglah.

"Ya kan sesuai protap karena untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan kan kita prinsip mencegah lebih baik dari pada mengobati. tetapi ini kan masih menunggu hasil yang lebih jelas. Cuma tadi yang seperti saya bilang itu, sebelum ditemukan di lokasi ada saksi mata melihat di lokasi tempat minum-minuman keras jadi diduga akibat terlalu banyak minum sementara dugaanya seperti itu," ulangnya.  ***

 

Halaman: 12Lihat Semua