Menu

Pemerintah Tambah Libur 4 Hari, Ternyata Ada yang Protes, Begini Alasannya

Siswandi 10 Mar 2020, 09:21
Liburan (ilustrasi). Foto: int
Liburan (ilustrasi). Foto: int

Apalagi di tengah merebaknya virus corona seperti sekarang ini, Bhima mengaku aneh jika libur berdampak signifikan terhadap ekonomi. Pasalnya, masyarakat dinilai lebih banyak menunda ke pusat perbelanjaan dan memilih untuk di rumah.

Sedangkan Direktur Riset Center of Reform on Economics (Core) Indonesia Pieter Abdullah. Menurutnya, tambahan libur ini ada harapan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi di sektor pariwisata karena masyarakat memilih berlibur di dalam negeri akibat wabah corona. Meskipun minat masyarakat untuk berlibur terbatas. ***
 

Halaman: 34Lihat Semua