Menu

Imigrasi Bengkalis Deportasi Nelayan Asal Malaysia

Dahari 29 Feb 2020, 15:18
Kantor imigrasi kelas II TPI Bengkalis akhirnya memulangkan nelayan asal warga negara Malaysia (foto/Hari)
Kantor imigrasi kelas II TPI Bengkalis akhirnya memulangkan nelayan asal warga negara Malaysia (foto/Hari)
"Imigrasi fokus terhadap pemulangan Ramli saja dan hari ini sudah kita pulangkan ke kampung halamanya Malaysia sedangkan kapalnya bukan kewenangan kami," ujarnya.

Dalam pemberitaan sebelumnya, Ramli berhasil diselamatkan setelah ditemukan oleh nelayan asal Desa Kembung Baru, Kecamatan Bantan, Kabupaten Bengkalis bernama Isa, Jumat (21/2/20) lalu.

Diketahui, ketika itu, Ramli sempat terombang-ambing di tengah laut sekitar Perairan Desa Pambang Baru, Kecamatan Bantan karena mesin kapal jenis speedboat yang digunakannya mengalami kerusakan mesin. Ramli berusaha mendayung hingga ke  tepi pantai, dan akhirnya diselamatkan oleh nelayan Desa Kembung Baru. (R24/Hari)

Halaman: 23Lihat Semua