Menu

120 Siswa SD/MI Adu Kemampuan di KSN Tingkat Kecamatan Rengat

Mohammad Rouf Azizi 27 Feb 2020, 03:19
Plt Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Indragiri Hulu, Dra Hj Erlina Wahyuningsih membuka secara langsung Kompetisi Sains Nasional (KSN) tingkat Kecamatan Rengat (foto/Rou)
Plt Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Indragiri Hulu, Dra Hj Erlina Wahyuningsih membuka secara langsung Kompetisi Sains Nasional (KSN) tingkat Kecamatan Rengat (foto/Rou)

RIAU24.COM - INHU- Plt Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Indragiri Hulu, Dra Hj Erlina Wahyuningsih membuka secara langsung Kompetisi Sains Nasional (KSN) tingkat Kecamatan Rengat, Rabu 26 Februari 2020 bertempat di SDN 007 Sekip Hulu Rengat.

zxc1


Turut hadir dalam acara tersebut, Kabid Pendidikan Dasar Disdikbud Inhu, Karwadi, S.Sos,  M.Si, Camat  Rengat Sustiono, Korwil Rengat Jefriantoni, SE, Ketua K3S Rengat A. Muis M.Pd, dan Ketua Pelaksana KSN Rengat, Eldamidra, S.Pd.

Korwil Kecamatan Rengat, Jefriantoni, SE dalam laporannya menyampaikan bahwa bidang yang dilombakan dalam KSN tahun 2020 ini yaitu Matematika dan IPA.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua