Gara-gara Kejadian Ini, Kebijakan Pemerintah China Disebut Jadi Penyebab Banyaknya Warga Yang Tewas Karena Virus Corona
Tiga hari kemudian, ayahnya meninggal dunia. Rupanya kejadiani tu hanya awal dari tragedi yang menimpa keluarga Chang. Pada 2 Februari 2020, giliran ibunya yang meninggal karena virus yang sama. Lalu disusul dengan meninggalnya Chang pada 14 Februari 2020. Beberapa jam kemudian disusul saudara perempuan Channg yang meninggal.
Sementara itu, Zhong Nanshan, seorang ahli epidemiologi di China, juga sempat memperingatkan betapa bahayanya menyuruh penderitan Virus Corona kembali ke rumahnya masing-masing.
Memang pada 2 Februari 2020, pihak berwenang di Wuhan sempat mengumumkan metode karantina di kediamannya tersebut dibatalkan. Namun kebijakan itu dianggap telah terlambat karena penyebaran virus sudah tak terkendali. ***