Menu

Tolak Daerahnya Dijadikan Karantina Virus Corona, Ini yang Dilakukan Pemkab Natuna

Siswandi 2 Feb 2020, 23:13
Warga Natuna melakukan aksi bakar ban di jalan menuju bandara. Foto: int
Warga Natuna melakukan aksi bakar ban di jalan menuju bandara. Foto: int

"Kami harus melindungi seluruh warga, termasuk pelajar dan guru," ucapnya.


Ngesti menegaskan sikap Pemkab Natuna yang menolak WNI di Wuhan dikarantina atau diisolasi di Natuna. Apalagi kata Ngest, jarak antara barak militer di Natuna, tempat WNI asal Wuhan diisolasi itu, dekat dengan perumahan warga. 

"Hanya berjarak 2 kilometer. Bisa mengintip," tuturnya.

Menurutnya, penolakan itu juga sudah disampaikan kepada Kemenkes. Menurtnya, aspirasi warga Natuna harus disampaikannya kepada Kemenkes. Pertama, Pemkab Natuna minta jaminan kepada Kemenkes agar tidak ada seorang pun warga Natuna yang terjangkit virus itu akibat WNI di Wuhan diisolasi di daerah tersebut.

"Ada jaminan, memulihkan psikologis warga yang dalam beberapa hari ini merasa ketakutan," katanya.

Sambungan berita: zx2
Halaman: 123Lihat Semua