Inilah Kota yang Akan Dijadikan Trump Sebagai Ibukota Negara Palestina yang Baru, Kecil dan Terisolasi
Namun menurut rencana Trump, kompleks yang dibangun pada abad ke delapan dan dianggap oleh umat Islam sebagai situs paling suci ketiga di Islam setelah Mekah dan Madinah, akan berada di bawah kendali Israel.
Hani Halabi, seorang aktivis berusia 34 tahun dan warga Abu Dis menyimpulkan apa yang dimaksud Yerusalem bagi Palestina.
"Yerusalem adalah ibu kota bersejarah Palestina. Di sinilah Al-Aqsa dan Gereja Makam Suci berada," kata Halabi. "Tidak ada yang bisa mengubah itu dalam hati dan pikiran kita."
Baca juga: Jepang Meluncurkan Satelit Kayu Pertama di Dunia, Menguji Kesesuaian Untuk Bahan Ruang Bangunan
R24/DEV