Presiden PKS Persilahkan Masyarakat Kritik Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan
"Dikritik saja. Jadi seorang pemimpin itu hadir untuk dikritik. Begitu dia tidak mengerjakan sesuatu dengan baik dikritik, itu wajar," katanya.
zxc2
Baca juga: Viral! Rizal Armada Tegur Dua Sejoli yang Asik Pelukan, Sebut: Putusin Aja Kalau Gak Serius!
Dirinya juga menyebutkan, seorang pemimpin yang dikritik tidak perlu terbawa perasaan atau Baper. "Jadi enggak boleh ada hard feeling atau baper (bawa perasaan). Terima saja," imbuh dia.