Menu

Safari Pencerahan, Gus Ghofur Sampaikan Orang Jazirah Arab Tertarik dan Mau Belajar Islam ke Indonesia

Riki Ariyanto 19 Dec 2019, 19:18
Gus Ghofur anak ulama kharismatik Nadhlatul Ulama (NU) almarhum KH Maimun Zubair (Mbah Maimun), Kamis, 19 Desember 2019, di depan ratusan mahasiswa Universitas Lancang Kuning (Unilak) dalam Safari Pencerahan keempat perguruan tinggi di Pekanbaru (foto/ist)
Gus Ghofur anak ulama kharismatik Nadhlatul Ulama (NU) almarhum KH Maimun Zubair (Mbah Maimun), Kamis, 19 Desember 2019, di depan ratusan mahasiswa Universitas Lancang Kuning (Unilak) dalam Safari Pencerahan keempat perguruan tinggi di Pekanbaru (foto/ist)

zxc2

Gus Ghofur kemudian memberikan contoh, bagaimana umat Islam di Indonesia diminta untuk belajar ke negara-negara muslim di jazirah Arab. Padahal, muslim Arab sendiri ingin mencontoh Indonesia, tanpa ada konflik antar-sesama pemeluk agama Islam.

Senior Ustad Abdul Somad (UAS) tersebut menjelaskan, persatuan sudah terbentuk saat ini dibingkai dengan sebuah negara bernama Indonesia, modal besar memajukan Islam itu sendiri. Bandingkan dengan di tanah Arab, antara Sunni-Syiah berkonflik, satu negara dengan negara lainnya saling perang, bunuh-membunuh sesama Islam.

Halaman: 123Lihat Semua