Menu

Demi Kerjasama, Kedepan Anak-anak Arab Belajar Bahasa China

Ryan Edi Saputra 10 Dec 2019, 07:21
Anak-anak di Arab Saudi akan mendapat pengajaran Bahasa China (foto/int)
Anak-anak di Arab Saudi akan mendapat pengajaran Bahasa China (foto/int)

RIAU24.COM - RIYADH - Arab Saudi telah memutuskan untuk memasukkan bahasa Mandarin atau China dalam kurikulum di semua tahap pendidikan di sekolah dan universitas di negara kaya minyak itu.

Perjanjian tersebut difinalisasi selama kunjungan Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman ke China.

zxc1


Menurut Saudi Press Agency (SPA), yang dikutip Selasa (10/12/2019) adopsinya bahasa Mandarin itu bertujuan untuk memperkuat persahabatan dan kerja sama antara Arab Saudi dan Republik Rakyat China, dan memperdalam kemitraan strategis di semua tingkatan.
Halaman: 12Lihat Semua