Waketum PAN: Partai Harus Bisa Bebas Dari Ketergantungan Figur
RIAU24.COM - JAKARTA- Wakil Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Bara Hasibuan menyebutkan, partainya harus bisa lolos dari ketergantungan satu tokoh partai.
zxc1
"Bagaimana kita membawa PAN lebih independen, tidak dipakai sebagai kendaraan politik atau kendaraan salah satu keluarga saja," katanya saat Rakernas PAN di Hotel Millennium, Jakarta, Sabtu (7/12/2019).