Wabup Meranti Minta Mendikbud Nadiem Makarim Putus Mata Rantai Mafia Buku
Saat ini, masih banyak sekolah yang kondisinya mengkhawatirkan. Wabup menginginkan agar disetiap kecamatan di Meranti, ada sekolah unggulan. Sehingga anak-anak Meranti mendapatkan kualitas pendidikan yang terbaik.
“Banyak anak-anak kita ketika tamat pendidikan SD atau SMP, melanjutkan pendidikannya ke luar Meranti. Hal itu dikarenakan kualitas pendidikan di daerah belum mumpuni,” ucapnya.
Selain itu penumpukan dan kekurangan guru masih menjadi persoalan lain yang harus diselesaikan. Sehingga kualitas guru yang mengajar bisa lebih baik.
Baca juga: Kapolsek Rangsang Hadiri Rapat Kerja Teknis Penguatan Kapasitas Pengawas TPS Jelang Pemilukada 2024
Selain itu penumpukan dan kekurangan guru masih menjadi persoalan lain yang harus diselesaikan. Sehingga kualitas guru yang mengajar bisa lebih baik.