Sastrawan dan Seniman Ramaikan Sosialisasi Pengawasan Pilkada 2020 yang Digelar Bawaslu Bengkalis
"Lewat lomba baca puisi, lomba karikatur dan panggung seni yang menghadirkan sejumlah seniman di Bengkalis ini, selain dinilai dapat memberikan nuansa hiburan bagi masyarakat, juga sebagai ajang menyampaikan berbagai informasi tentang Bawaslu Bengkalis dan upaya mendorong pengawasan partisipatif di kalangan masyarakat," ucapnya.
Sementara itu, Ketua Bawaslu Bengkalis Mukhlasin, menyampaikan pergelaran lomba baca puisi dan karikatur bahwa Bawaslu Bengkalis akan selalu melaksanakan tugas, tanggungjawab serta fungsinya sebagai lembaga pengawas Pemilu.
Bahkan dia juga turut menghimbau kepada seluruh masyarakat yang hadir di Car Free Day itu untuk bersama-sama Bawaslu dalam mengawasi Pilkada Bengkalis tahun 2020 yang akan datang ini.
Bahkan dia juga turut menghimbau kepada seluruh masyarakat yang hadir di Car Free Day itu untuk bersama-sama Bawaslu dalam mengawasi Pilkada Bengkalis tahun 2020 yang akan datang ini.