Ketua DPRD Siak Azmi Ingatkan Agar Gernerasi Muda Terus Berkreasi dan Inovatif
Menurut Azmi, momen sumpah pemuda adalah satu tonggak utama dalam sejarah pergerakan kemerdekaan Indonesia. Karenanya ikrar yang sudah dibuat dianggap sebagai kristalisasi semangat untuk menegaskan cita-cita berdirinya negara Indonesia.
Baca juga: Inisiatif Cooling System, Polsek Tualang Tingkatkan Kesadaran dan Keamanan Jelang Pilkada
zxc2
Baca juga: Sukseskan Pilkada Kabupaten Siak, Panit Binmas Laksanakan Cooling System di Kampung Perawang Barat
Menurutnya, dimaksud dengan sumpah pemuda adalah keputusan Kongres Pemuda Kedua yang diselenggarakan dua hari, 27-28 Oktober pada 1928 di Batavia (Jakarta).